Kabar TNI

Percepat Sasaran Fisik, Alat Berat Diturunkan Satgas Kodim 0423

Bengkulu Utara – TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa), ke 120 Kodim 0423/BU, turunkan alat besar Gleder, mulai bekerja keras, mengejar target pengerjaan, pada sasaran fisik, berupa pembukaan badan jalan sepanjang 3 KM dari dusun Sinar Selatan desa Bukit Tinggi yang menghubungkan Desa Marga Bakti dan Sumber Mulya Kecamatan Ketahun Kabupaten Bengkulu Utara.

Alat berat ini digunakan guna mencapai target tepat waktu, sehingga pencapaian TMMD ini menjadi tepat waktu,” Sabtu (11/05/2024).

Diharapkan dengan di bukanya jalan ini akan meningkatkan perekonomian masyarakat, karena memudahkan mambawa hasil bumi yang ada di kebun warga.

Pembukaan jalan ini sudah dinanti lama oleh warga setempat. Oleh karenanya, dengan adanya Satgas TMMD ini akan mewujudkan dengan terus bekerja maksimal sehingga manfaatnya cepat dirasakan masyarakat,”

Salah seorang Dusun Sinar Selatan desa Bukit Tinggi Bapak Doni (42) mengucapkan, rasa terimakasih kami, karena jalan sudah mulai di buka. Karena jalan ini kelak untuk membawa hasil dari kebun kami lebih mudah.***

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *