TNI

Dansatgas TMMD Reg ke 118 Letkol Inf Yohanes Heru Wibowo Cek Pasokan Material

Purworejo -Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-118 Kodim 0708/Purworejo yang memasuki hari ke-3.
Untuk pengecoran betonisasi jalan Desa Benowo,Kecamatan Bener,Kabupaten Purworejo, Jumat (22/9/2023).

Dansatgas TMMD Reg ke 118 Kodim Purworejo Letkol Inf Yohanes Heru Wibowo mengatakan, bahan Material harus selalu tercukupi agar nanti tidak menghambat pekerjaan.

saya memang harus rela kesana-kemari untuk mengecek dan memastikan bahan-bahan material tersebut, termasuk batu koral dan pasir ini yang rencananya sebagai bahan cor untuk jalan beton sudah saya berikan arahan kepada pengemudi kendaraan Truk pengangkut supaya dijadikan satu. Tujuannya untuk memudahkan saat pengerjaan”, pungkasnya

Bapak Wandi (47)sopir truk pemasok bahan pasir dan batu mengatakan bahwa material akan selalu dikirim tepat waktu agar pengerjaan TMMD bisa berjalan lancer.

“Material ini saya maksimalkan penyalurannya setiap hari ke lokasi TMMD agar para warga dan anggota Satgas TMMD bekerja Maksimal,” tegasnya.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button