Anggota Satgas TMMD Komsos ke Rumah pengrajin Bambu

Purworejo – Anggota Satgas TMMD Reg ke-118 Kodim 0708 Purworejo Koptu Khabib melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) rumah seorang pengrajin Bambu warga Desa Benowo, Kecamatan Bener, Kabupaten Purworejo, Sabtu (23/9).
“Saya melihat ada potensi yang begitu ahli dalam kerajinan anyaman dari bahan bambu,” kata Koptu Khabib.
Menurutnya hasil kerajinan ancamannya itu bisa dikelola secara benar dan mendapat dorongan dan fasilitas dari pemerintah maka hasil kerajinan itu dapat semakin maju, serta dapat meningkatkan penghasilan para pengrajin di Desa Benowo.
Sutinah sendiri berharap terbukanya jalan TMMD ke 118 Kodim 0708 Purworejo itu, menjadi peluang dirinya untuk dapat menjual hasil kerajinan bambu dengan kuantitas baik ke luar daerah,” Ungakap Sutinah.